Bicara' mutu pendidikan tidak terlepas dari peran guru, kepala sekolah, pengawas dan kepala PPMG. Mutu guru merupakan landasan awal menuju mutu siswa. Menjalin kerjasama antara semua pihak sudah harus dilakukan oleh semua pemangku kepentingan.
Kepala PPMG sudah melakukan hal terbaik untuk menuju ke kualitas. Keterlibatan disemua even yang dilakukan sudah menjadi motor menuju mutu. Keakraban guru dengan kepala pusat pengembangan mutu.
Tiga even besar sudah dilakukan oleh PPMG Wil II. UNBK dan UNKP tingkat SMA sudah berjalan dan sudah ada hasil. Begitu juga dengan even olimpiade baik OSN maupun O2SN sudah mengukirprestasi sedikit gemilang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar